Buzzbreak adalah salah satu aplikasi Android penghasil uang yang sudah terbukti membayar kepada penggunanya. Saya sebagai pengguna BuzzBreak yang sudah sekitar dua tahun memakainya, hingga saat ini saya masih rutin dibayar oleh APK tersebut. Tentu saja dengan hal tersebut membuktikan bahwa BuzzBreak bukan aplikasi penipu.
Selama saya menggunakan aplikasi BuzzBreak, sudah ada beberapa event atau kegiatan yang diadakan oleh aplikasi tersebut. Bahkan saya masih ingat bahwa ketika event tahun lalu yaitu ketika menyambut kemerdekaan HUT RI ke 75, saya mendapatkan reward berupa poin yang besarnya adalah 10 Juta Poin BuzzBreak atau sekitar $10 USD.
Yang terbaru adalah BuzzBreak akan mengadakan event lagi kepada para penggunanya. Kali ini hadiah yang diberikan oleh BuzzBreak bukan berbentuk poin, melainkan hadiah yang diberikan oleh BuzzBreak kepada pemenangnya adalah uang tunai dengan total Rp 12.000.000. Uang tersebut dibagikan kepada 150 peserta pemenang event ini, jadi peluang untuk menang memang cukup besar.
Hadiah
Ada 7 tingkatan pemenang yang akan mendapatkan hadiah dari event BuzzBreak ini. Adapun rincian hadiah yang akan diberikan kepada 150 pemenang adalah sebagai berikut.
Peringkat |
Hadiah |
1 |
Rp
2.000.000 |
2 |
Rp
1.500.000 |
3 |
Rp
1.000.000 |
4 - 10 |
Rp
150.000 |
11 - 50 |
Rp
80.000 |
51 -
100 |
Rp
50.000 |
101 -
150 |
Rp
15.000 |
Biasanya hadiah dari event BuzzBreak ini akan diberikan kepada pemenang melalui dompet digital DANA yang sebelumnya sudah didaftarkan di akun BuzzBreak. Saya yakin bagi sahabat pengguna aplikasi BuzzBreak, pasti sahabat sudah memiliki dompet digital DANA untuk menerima pembayaran dari BuzzBreak.
Aturan / Tata Cara
Untuk mengikuti event BuzzBreak dengan hadiah total 12 Juta ini caranya tidak terlalu ribet. Meski demikian, ada beberapa tata cara yang harus sahabat ketahui untuk mengikuti acara tersebut. berikut adalah aturan atau tata cara mengikuti event BuzzBreak Hadiah 12.000.000 yang akan dimulai pada tanggal 29 Maret 2021.
- Bagikan link event kepada teman-teman sahabat! Link event akan sahabat temukan di aplikasi BuzzBreak pada tanggal dimulainya event ini yaitu tanggal 29 Maret 2021.
- Teman yang mengetahui event ini, selanjutnya akan mengunduh aplikasi BuzzBreak dan akan memasukkan kode referral sahabat. Sebagai contoh, apabila sahabat belum pernah memasukkan kode, maka sahabat bisa memasukkan kode saya yaitu B03047626.
- Bagi 150 orang yang mengundang terbanyak, maka akan mendapatkan hadiah dari BuzzBreak dengan total hadiah Rp 2.000.000.
Bagaimana cara memasukkan kode referral BuzzBreak? Sangat mudah, sahabat bisa membaca tulisan saya yang berjudul [Cara Memasukkan Kode Referral / Rujukan BuzzBreak]. Bagi sahabat yang sudah menggunakan aplikasi BuzzBreak, akan tetapi sahabat belum memasukkan kode referral atau rujukan, maka sahabat bisa memasukkan kode referral saya yaitu B03047626.
Ada banyak keuntungan apabila sahabat bergabung dengan BuzzBreak, kemudian memasukkan kode referral BuzzBreak saya. Selain sahabat mendapatkan 9000 Poin setelah memasukkan kode referral saya, sahabat juga akan berpeluang mendapatkan poin yang bisa sahabat cairkan sebesar 2000 hingga 17000 poin setiap harinya.
Untuk lebih lengkapnya, sahabat bisa membaca tulisan saya sebelumnya yang berjudul [Keuntungan Bergabung BuzzBreak Menggunakan Kode Referral Saya]. Apabila sahabat adalah pengguna baru dan ingin mengetahui lebih banyak mengenai APK penghasil uang BuzzBreak, maka sahabat bisa membaca tulisan saya di label [BuzzBreak]. Semoga membantu dan bermanfaat.
Tidak ada komentar